Yuk Ikuti Lomba Fotografi Pati Tourism Street Fashion

1 min read

Yuk Ikuti Lomba Fotografi Pati Tourism Street Fashion

 

Pati Tourism Street Fashion adalah ruang untuk warga Pati untuk mengeksplorasi style dan fashion terbaiknya.

Pastikan kalian yang hobi fotografi untuk bisa mengabadikan momen-momen yang luar biasa ini dengan mengikuti

 

“LOMBA FOTOGRAFI PATI TOURISM STREET FASHION”

 

📰 Minggu, 18 September 2022

📌 Alun-Alun Pati/Jalan Pemuda

⌚ Pkl 06.00 – 11.00 WIB

Link Pendaftaran: bit.ly/ptsffotografi2022

 

Ketentuan lomba fotografi:

1. Lomba terbuka untuk umum

2. Boleh menggunakan Jenis Kamera apapun ( DSLR, mirrorless, HP)

3. Peserta wajib memfollow IG @dinporapar.pati , @ticpati dan FB Dinporapar Pati, Tic Pati

4. Foto yang dilombakan wajib diambil dari acara “Pati Tourism Street Fashion”.

5. Satu peserta boleh mengupload karya lebih dari satu foto ( bukan dalam bentuk slide), melainkan diunggah di feed dan postingan di Ig yang berbeda (satu feed satu foto).

6. Hasil foto diupload di Instagram masing-masing peserta (tidak dikunci).

Dengan menyertakan Judul Foto, memberi hashtag #PatiTourismStreetFashion #lombafotografi #ptsf2022 #dinporaparpati #ticpati

Mention&tag IG @dinporapar.pati @ticpati

7. Foto merupakan hasil karya peserta sendiri.

8. Peserta diperbolehkan melakukan olah digital dasar seperti saturation, brightness, contrast, crop, tanpa mengubah keaslian objek foto.

9. Batas penguploadan karya foto maksimal hari Minggu Tanggal 25 September 2022 Pukul 24.00 WIB

10. Keputusan Dewan Juri mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

11. Panitia Berhak menggunakan karya foto peserta lomba untuk keperluan publikasi dan promosi pariwisata oleh Dinas Kepemudaan Olahraga dan Pariwisata Kab. Pati

 

Kriteria penilaian:

1. Komposisi.

2. Olah gambar.

3. Detail.

 

Kejuaraan

• Juara 1, 2, 3

• Best candid

• Best skill

• Favorit

 

#PatiTourismStreetFashion

#ptsf2022

#lombafotografi

#ekonomikreatif

#subsektorekraf

#ekrafpati

Berita Terbaru Berjudul Yuk Ikuti Lomba Fotografi Pati Tourism Street FashionSebelumnya Sudah Tayang di LENSAPATI(*)com

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *